BERITA TERPOPULER

Arsenal Kukuh di Puncak, Manchester City Terpeleset di Pekan Kedelapan Liga Inggris

SIGNALBERITA.COM – Pekan kedelapan Premier League 2025/2026 menghadirkan perubahan di papan klasemen. Arsenal kembali menegaskan dominasinya di puncak setelah menundukkan Fulham dengan skor tipis 1-0 di Craven Cottage, Minggu (19/10/2025).

Gol tunggal Leandro Trossard menjadi pembeda dalam laga ketat tersebut. Hasil itu membuat Arsenal mengoleksi 19 poin dari delapan pertandingan, unggul tiga poin dari Manchester City di posisi kedua.

Sebelumnya, Manchester City sempat merebut posisi puncak setelah menang 2-0 atas Everton, lewat dua gol Erling Haaland. Namun, kemenangan Arsenal membuat City kembali tergeser ke posisi dua dengan 16 poin.

Di laga lainnya, Chelsea tampil meyakinkan di markas Nottingham Forest dengan kemenangan telak 3-0, meski harus menyelesaikan laga dengan sepuluh pemain. Sementara duel Crystal Palace vs Bournemouth berakhir dramatis dengan skor 3-3.

Hasil Lengkap Liga Inggris Pekan Kedelapan:

Nottingham Forest 0–3 Chelsea

Brighton & Hove Albion 2–1 Newcastle United

Burnley 2–0 Leeds United

Crystal Palace 3–3 Bournemouth

Manchester City 2–0 Everton

Sunderland 2–0 Wolves

Fulham 0–1 Arsenal.

Klasemen Sementara Premier League 2025/2026:

Pos Klub M M S K G K +/- Poin

1 Arsenal 8 6 1 1 15 3 +12 19

2 Manchester City 8 5 1 2 17 6 +11 16

3 Liverpool 7 5 0 2 13 9 +4 15

4 AFC Bournemouth 8 4 3 1 14 11 +3 15

5 Tottenham Hotspur 7 4 2 1 13 5 +8 14

6 Chelsea 8 4 2 2 16 9 +7 14

7 Sunderland 8 4 2 2 9 6 +3 14

8 Crystal Palace 8 3 4 1 12 8 +4 13

9 Brighton & Hove Albion 8 3 3 2 12 11 +1 12

10 Everton 8 3 2 3 9 9 0 11.

Dengan hasil ini, Arsenal menjaga konsistensinya di jalur juara, sementara Manchester City harus kembali memperbaiki performa jika tak ingin semakin tertinggal.***

Redaksi SB

Recent Posts

Tak Hanya Kerinci-Sungai Penuh, Dana BKBK juga di Keluhkan di Bungo, Gubernur Diminta Tanggung Jawab

BUNGO, SIGNALBERITA. COM - Persoalan belum Cairnya Dana Bantuan Keuangan Bersifat Khusus (BKBK) dari Provinsi…

8 jam ago

Tragedi PETI di Tebo, Satu Warga Tewas Tertimbun Longsor

TEBO, SIGNALBERITA.COM – Seorang warga Rimbo Bujang tewas tertimbun longsor saat melakukan aktivitas Penambangan Emas…

10 jam ago

Perjuangan Bupati Tebo Datangkan Bantuan Alsintan Rp3,7 Miliar

TEBO, SIGNALBERITA.COM — Sebuah kisah sederhana tentang perjuangan berbuah hasil besar datang dari Kabupaten Tebo.…

12 jam ago

Mantan Ketua PSSI Iwan Bule Sarankan Shin Tae-yong Kembali ke Timnas Indonesia

JAKARTA, SIGNALBERITA.COM — Mantan Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan atau yang akrab di sapa Iwan…

12 jam ago

Kode Promo Roblox 2025: Cara Cepat Dapat Item Langka

SIGNALBERITA.COM — Rock Paper Shotgun merilis pembaruan daftar kode promo Roblox terbaru yang masih aktif…

13 jam ago

Juara Denmark Open 2025, Jonatan Christie Raih Hadiah Rp1,1 Triliun

SIGNALBERITA.COM – Pebulutangkis tunggal putra Indonesia, Jonatan Christie, sukses menorehkan prestasi gemilang dengan menjuarai Denmark…

22 jam ago